Ekbis Cerita Owner Nous Galeri, Tak Menyangka Beskap Disewa Ji Chang-wook, Tetap Wangi Meski Berkeringat Febri 18/10/2025 Berjogja.com – Aktor Korea Selatan, Ji Chang-wook, belum lama ini berkunjung di Yogyakarta. Rupanya, beskap yang dikenakan ketika di Candi Prambanan, sewa di Nous Galeri.